Implementasi Lumio untuk Meningkatkan Interaktivitas Pembelajaran di Madrasah Aliyah

Authors

  • Nuraziza Rahmah Universitas Islam Ahmad Dahlan Sinjai Author
  • Nurjannah Nurjannah Universitas Islam Ahmad Dahlan Author
  • Fitriani Fitriani Universitas Islam Ahmad Dahlan Author

DOI:

https://doi.org/10.61220/mosaic.v1i2.506

Keywords:

Lumio, Media Pembelajaran , Pelatihan, Pendampingan

Abstract

Kegiatan pengabdian  yang dilaksanakan di MA Negeri 1 Sinjai bertujuan untuk menginformasikan kepada guru terkait media pembelajaran lumio dan membantu untuk meningkatkan kemampuan dan keterampilan guru dalam memanfaatkan teknologi sebagai media pembelajaran agar tercipta suasana pembelajaran yang menyenangkan. Metode pengabdian yang dilakukan adalah pelatihan dan pendampingan terkait pembuatan media pembelajaran lumio. Pelaksanaan dimulai dari perkenalan lumio beserta fitur-fiturnya dilanjut dengan pelatihan dan pendampingan pembuatan media pembelajaran lumio. Hasil dari kegiatan pelatihan dan pengabdian ini, guru MA Negeri 1 Sinjai sudah mampu membuat slide yang diselingi dengan kuis dan mampu mengimplementasikan dengan membagikan id class  yang telah dibuat sesuai dengan mata pelajaran masing-masing. Lumio  merupakan media pembelajaran interaktif berbasis slide dan kuis yang dapat melibatkan atau berkolabotasi dengan siswa secara langsung melalui handphone atau laptop masing-masing siswa. Olehnya itu, penting bagi seorang guru untuk mempelajari dan menerapkan pembelajaran berbasis teknologi agar dapat menciptakan suasana kelas yang lebih menyenangkan dan bermakna.

References

Agustini, P. D., Agustini, K., Bagus, I., & Pascima, N. (2023). Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Berbasis Discovery Learning Pada Mata Pelajaran Bahasa Inggris Materi Descriptive Di Smp Negeri 4 Singaraja. Kumpulan Artikel Mahasiswa Pendidikan Teknik Informatika (KARMAPATI), 12(1), 95–106.

Arda, Saehana, S., & Darsikin. (2021). Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Mata Pelajaran Prakarya Untuk Siswa Smp Kelas Viii. Jurnal Teknologi Pembelajaran Indonesia, 11(1), 40–50.

Fauziyyah, I. L., & Hikmah, K. (2024). Efektivitas Penggunaan Web Lumio Untuk Meningkatkan Penguasaan Kosakata Bahasa Arab di SMP Muhammadiyah 8 Batu. 1–11.

Firdaus, & Andrian, H. (2022). Berbasis Edpuzzle Terhadap Hasil Belajar Siswa Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Di Smp Negeri 1 Sungguminasa. Jurnal Pendidikan Dan Pengajaran Pedagogik, 15, 65–74.

Gunawan, G., & Ritonga, A. A. (2019). Media Pembelajaran Berbasis Industri 4.0.

Irmayanti, I., Nurjannah, N., Mirna, M., & Hamka, H. (2022). Pelatihan dan Pendampingan Pembuatan Media Pembelajaran Berbasis Quizizz pada Guru di MTs Darul Hikmah Lenggo-Lenggo. 1(2), 135–140.

Janah, S. W., Surani, D., & Fricticarani, A. (2023). Pengaruh Penggunaan Media Presentasi Lumio By Smart Pada Mata Pelajaran Aplikasi Pengolah Angka Dalam Meningkatkan Pola Pikir Kritis Siswa di Kelas VII MTs Al-Khairiyah Pipitan. Journal on Education, 06(01), 8041–8047.

Mustika, M., Sugara, E. P. A., & Pratiwi, M. (2018). Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif dengan Menggunakan Metode Multimedia Development Life Cycle. Jurnal Online Informatika, 2(2), 121. https://doi.org/10.15575/join.v2i2.139

Nadia, A. I., Afiani, K. D. A., & Naila, I. (2022). Penggunaan Aplikasi Wordwall Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Matematika Selama Pandemi Covid-19. Jurnal Teknologi Pembelajaran Indonesia, 12(1), 33–43.

Qosyim, A., & Priyonggo, F. V. (2018). Penerapan Media Pembelajaran Interaktif Menggunakan Flash Untuk Materi Sistem Gerak Pada Manusia Kelas Viii. Jurnal Penelitian Pendidikan IPA, 2(2), 38. https://doi.org/10.26740/jppipa.v2n2.p38-44

Sari, F., Muawiah, H., Derek, D. A. F., Nurjannah, N., & Fitriani, F. (2024). Pelatihan dan Pendampingan Pembuatan Media Pembelajaran Quizwhizzer di UPTD SMP Negeri 13 Sinjai. MOSAIC: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(1), 39–43.

Supartini, M., Ilmu, P., Sosial, P., & Sarjana, P. (2016). Pengaruh Penggunaan Media Pembelajaran Dan Kreativitas Guru Terhadap Prestasi Belajar Siswa Kelas Tinggi Di Sdn Mangunharjo 3 Kecamatan Mayangan Kota Probolinggo. Jurnal Penelitian Dan Pendidikan IPS (JPPI), 10(2), 1858–4985.

Triyani, R. (2023). Penggunaan Game Interaktif Berbasis Wordwall Sebagai Media Pembelajaran Matematika Pada Siswa SMP. Intellectual Mathematics Education (IME), 1(1), 40–49.

Wirda, A., Rhoma Dhoni, A., & Rahayu Setianingsih, E. (2023). Meningkatkan Hasil Belajar Peserta Didik melalui Multimedia Interaktif Berbasis Lumio By Smart. Journal on Teacher Education, 5, 380–386.

Yatini, Y. (2022). Efektivitas Penggunaan Media Pembelajaran Berbasis Teknologi, Informasi dan Komunikasi Terhadap Peningkatan Hasil Belajar Siswa Di Era Digital. Madaris: Jurnal Guru Inovatif, 93–102.

Downloads

Published

2024-08-31

Citation

Issue

Section

Articles

How to Cite

Implementasi Lumio untuk Meningkatkan Interaktivitas Pembelajaran di Madrasah Aliyah. (2024). Mosaic: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(2), 38-46. https://doi.org/10.61220/mosaic.v1i2.506