Pembinaan Sadar Baca dengan Metode AISM di SDN 112 Sattulu Desa Pattongko

Authors

  • Dita Dita Universitas Islam Ahmad Dahlan Author
  • Hasmiati Hasmiati Universitas Islam Ahmad Dahlan Author

DOI:

https://doi.org/10.61220/mosaic.v1i2.507

Keywords:

Pembinaan, Sadar Baca, Metode AISM

Abstract

Kemampuan membaca di kelas awal memegang peranan penting sebagai dasar atau landasan bagi keberhasilan kegiatan akademik siswa. Jika pembelajaran membaca di tahun-tahun awal kurang solid, di masa depan akan sulit bagi siswa untuk memperoleh keterampilan membaca yang memadai. Membaca merupakan salah satu kemampuan berbahasa tulis, yang bermanfaat bagi perkembangan membaca permulaan anak. Siswa belajar melalui metode buku AISM, dengan membaca suku kata tanda dieja. Anak-anak belajar membaca secara bertahap dari membaca suku kata bervokal a,i,u,e,o sampai pada huruf mati yang diharapkan nanti anak dapat membaca kata dengan lancar. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk memahami kondisi suatu konteks atau kondisi siswa di SDN 112 Sattulu Desa Pattongko yang mengalami kesulitan dalam membaca. Dan dengan media membaca AISM ini dapat memudahkan siswa dalam membaca persuku kata. Metode pengabdian kepada masyarakat yang digunakan adalah Service Learning merupakan metode pemberdayaan masyarakat yang mengintegrasikan antara kegiatan akademis di kampus yang diiplementasikan ke komunitas masyarakat, sehingga mahasiswa dapat mengimplementasikan kompetensi yang diperolehnya dari mata kuliah yang sudah dipelajarinya kepada masayarakat. Langkah –langkah Service Learning adalah 1) Persiapan awal dengan melakukan sosialisasi (sosialisasi program kepada pihak masyarakat untuk menjadi mitra); 2) Persiapan kegiatan (sosialisasi dan koordinasi kegiatan dengan mitra); 3) Pelaksanaan PKM (mahasiswa mempraktikkan ateri yang sudah didapat di kelas kepada para peserta dengan cara memeberikan pendampingan dalam setiap kelompok yang sudah dibentuk); 4) Monev (monitoring dan evaluasi hasil pengabdian). Adapun hasil dari pengabdian kepada masyarakat ini adalah pelaksanaan pembinaan program sadar baca bagi siswa yang mengalami kesulitan membaca dengan media AISM (Anak Islam Suka Membaca) di SDN 112 Sattulu Desa Pattongko. 

 

References

Akib, M. D. (2021). Beberapa Pandangan Tentang Guru Sebagai Pendidik. AL-ISLAH Jurnal Pendidikan Islam, 19(1), 77.

Arifin, M. (2008). Hubungan Timbal Balik Pendidikan Agama: Di Lingkungan Sekolah Dan Keluarga (sebagai Pola Pengembangan Metodologi). Bulan Bintang. Bulan Bintang.

Chasanah, T. U., Nazidah, M. D. P., & Zahari, Q. F. (2022). Kesiapan Belajar Calistung Siswa SD Kelas Rendah dan Implikasinya Terhadap Penyelenggaraan Layananan Bimbingan Konseling. PAUDIA : Jurnal Penelitian Dalam Bidang Pendidikan Anak Usia Dini, 11(1), 417–428. https://doi.org/10.26877/paudia.v11i1.11232

Daryanti, R. (2022). Alisis Media Aism Untuk Melatih Siswa Membaca Permulaan Pada Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Di Kelas 1 MI Muhammadiyah. Jurnal Program Studi PGMI, 9(2), 262.

Fatimah, S. K. D. R. (2018). Strategi belajar & pembelajaran dalam meningkatkan keterampilan bahasa. Jurnal Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia, 1(2), 109.

Handayani, N. (2020). Peningkatan Kemampuan Membaca Permulaan Melalui Media Aism (Anak Islam Suka Membaca) Pada Siswa Tunadaksa Kelas Iv Slb N 1 Bantu. Jurnal Pendidikan Luar Biasa, 1(10), 28.

Handayani, S. L., & Dewi, T. U. (2020). Pelatihan Penulisan Karya Ilmiah Bagi Guru-Guru Sekolah Dasar untuk Meningkatkan Kompetensi Profesionalisme Guru Fungsional Guru dan Angka membuat Karya Tulis Ilmiah. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 4(1), 70–77.

Kemendikbudristek. (2022). KBBI.

Kusuma, S. A. (2016). Pelaksanaan Pembelajaran Membaca Permulaan di Kelompok A Taman Kanak-Kanak ABA Pendowo Learning to Read at The Beginning of a Group of Kindergarten ABA Pendowo. Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini, 3, 195.

Mumtazul, F. (2011). KONSEP PENDIDIKAN ISLAM ; Pendekatan Metode Pengajaran. Pendidikan Islam, XI(1), 117.

Pandanwangi, A., Dewi, B. S., Rianingrum, C. J., & Wilastrina, A. (2023). Pelatihan Membuat Batik di Ata Kayu dengan Menggunakan Metode Service Learning di SMA Kebangsaan Tanggerang Selatan. Jurnal Abdimas Ilmiah Citra Bakti, 4(1), 1–18.

Ramadhani, W., Nurjannah, N., & ... (2022). Pembinaan dan Pendampingan Belajar Membaca dan Menulis dengan Media Kartu Literasi SD Negeri 276 Lemo. … Pengabdian Kepada …, 1(1), 36–39. http://journal.iaimsinjai.ac.id/index.php/jcs/article/view/1149%0Ahttp://journal.iaimsinjai.ac.id/index.php/jcs/article/download/1149/671

Downloads

Published

2024-08-30

Citation

Issue

Section

Articles

How to Cite

Pembinaan Sadar Baca dengan Metode AISM di SDN 112 Sattulu Desa Pattongko. (2024). Mosaic: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(2), 47-55. https://doi.org/10.61220/mosaic.v1i2.507