Pengenalan Teknologi Robotika Berbasis IoT pada Siswa SMKN 5 Majene
DOI:
https://doi.org/10.61220/jsipakatau.v1i4.2417Keywords:
Robotika, IoT, Pemrograman, ArduinoAbstract
Perkembangan teknologi robotika saat ini telah merambah ke berbagai sektor, salah satunya dalam dunia Pendidikan. Robot dalam dunia pendidikan digunakan untuk mempermudah guru dalam memberikan pembelajaran yang interaktif dan mendalam bagi siswa. Kegiatan PKM ini secara tidak langsung membantu pemerintah dalam meningkatkan kualitas dan kompetensi siswa maupun guru di SMK/SMA yang selama ini sesuai dengan program pemerintah pusat yaitu gencar melakukan kegiatan revitalisasi SMK/SMA untuk meningkatkan kualitas dan daya saing sumber daya manusia. Kegiatan PKM ini dilaksanakan di SMKN 5 Majene. Kegiatan ini direncanakan akan berlangsung selama 8 (delapan) bulan dengan jadwal kegiatan mulai dari penyusunan proposal, implementasi kegiatan di sekolah, dan pelaporan ke LP2M UNM. Kegiatan pelatihan dilaksanakan dengan memberikan 2 buah materi yaitu materi pertama: pengenalan robot dan bagian-bagian pentingnya, Internet of Things (IoT), pemrograman berbasis Arduino IDE, cara mengistall dan mengkonfigurasi aplikasi android, dan pengoperasian robot. Materi kedua berupa praktikum ujicoba pengendalian robot berbasis IoT menggunakan aplikasi android. Pada materi ke 2 ini, peserta pelatihan akan mencoba mengendalikan robot berdasarkan navigasi yang dinginkan baik kondisi pergerakan robot maju, mundur, belok kiri dan belok kanan. Kegiatan mendapatkan perhatian khusus bagi guru dan siswa karena materi yang disampaikan merupakan pendukung perkembangan teknologi Revolusi Industri 4.0 dan sangat penting bagi siswa sebagai bekal dalam mendukung keterampilan mereka
References
Arifin, Z., Pambudi, A. D., Tamamy, A. J., Islahudin, N., Pamungkas, H., & Heryanto, M. A. (2023). Pelatihan Robotika Untuk Pengenalan Dunia Robotik Bagi Siswa SMA KOLESE LOYOLA Semarang. Abdimasku : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 6(1), 69. https://doi.org/10.33633/ja.v6i1.846
Ch, S., Darmawan, B., Mustiko, C., Muvianto, O., Ariessaputra, S., Elektro, T., Teknik, F., Mataram, U., & Barat, N. T. (2023). Pelatihan Robot Line Follower Di Pondok Pesantren Darul Wafa Pejarakan Mataram. Prosiding PEPADU 2023, 5, 1–6.
Dwi Putra, M. T., Pradeka, D., Adiwilaga, A., Munawir, M., & Adjhi, D. P. (2023). Pelatihan Robotika Sebagai Upaya Meningkatkan Kompetensi Keahlian Siswa SMK Daarut Tauhiid Bandung. Jurnal Pengabdian UNDIKMA, 4(1), 56. https://doi.org/10.33394/jpu.v4i1.6516
Guntara, Y., Harisudin, A., & Anugrah, A. R. (2023). Pelatihan Obstacle Avoider Robot Untuk Pengenalan Dunia Robotika Bagi Siswa SMAN 2 Kabupaten Tangerang. BEGAWE, 1(2), 31–34.
Junaidi, A., Mowaviq, M. I., Putra, R. P., & Okvasari, R. (2021). Pelatihan Robot Line Follower Di Pesantren Asshiddiqiyah 2 Batu Ceper. Terang: Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat Menerangi Negeri, 3(2), 148–154. https://doi.org/10.33322/terang.v3i2.985
Kurniawan, N. A., Hidayah, N., & Rahman, D. H. (2021). Analisis Kemampuan Berpikir Kritis Siswa SMK. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, Dan Pengembangan, 6(3), 334. https://doi.org/10.17977/jptpp.v6i3.14579
Marwanto, S., Suharjanto, S., S. W., P., & Raharjo, A. T. (2021). Pelatihan Robot Pengikut Garis (Line Follower) Untuk Siswa SMK Batik 2 Surakarta Di Prodi Teknik Elektronika Stt “Warga” Surakarta. Abdi Masya, 1(3), 132–136. https://doi.org/10.52561/abma.v1i3.148
Novianta, M. A., & Firman, B. (2021). Pelatihan Robot Line Follower Analog Bagi Siswa SMK TKM Teknik Purworejo. Jurnal Dharma Bakti-LPPM IST AKPRIND, 4(1), 1–6.
Pratiwi, H. I., & Handoko, P. (2019). Aplikasi Arduino Uno Pada Modul Robot Manusia Sebagai Mediasi Pengajaran Desain, Narasi Dan Simulasi. Widyakala Journal, 6(2), 150. https://doi.org/10.36262/widyakala.v6i2.196
Purnamawati, Akil, M., & Nuridayanti. (2021a). Perancangan Embedded System Pada Pembacaan dan Pengendalian Multi Sensor Berbasis Internet Of Things ( IoT ). Seminar Nasional LP2M UNM, 19, 752–764.
Purnamawati, P., Akil, M., & Nuridayanti, N. (2021b). Analysis of needs for the development of trainer sensor and transducer learning media based on Internet of Things (IoT). Jurnal Pendidikan Vokasi, 11(2), 232–242. https://doi.org/10.21831/jpv.v11i3.43833
Ridwan, M., & Sari, K. M. (2021). Penerapan IoT dalam Sistem Otomatisasi Kontrol Suhu, Kelembaban, dan Tingkat Keasaman Hidroponik. Jurnal Teknik Pertanian Lampung (Journal of Agricultural Engineering), 10(4), 481. https://doi.org/10.23960/jtep-l.v10i4.481-487
Setiadi, D., & Muhaemin, M. N. A. (2018). Penerapan Internet Of Things (IoT) Pada Sistem Monitoring Irigasi (Smart Irigasi). Infotronik: Jurnal Teknologi Informasi …. http://183.91.79.105/index.php/infotronik/article/view/108
Siagian, S. M., Pardede, S., HS, S. C., & ... (2023). PKM Pelatihan dan Penerapan Pembelajaran Robotika Siswa di SD Muhammadiyah 27 Medan Kec. Medan Perjuangan Kota Medan. Abdi Sabha …, 1–12. https://www.jurnal.ceredindonesia.or.id/index.php/jas/article/view/882%0Ahttps://www.jurnal.ceredindonesia.or.id/index.php/jas/article/download/882/971
Siswoyo, A., Arianto, E., & Noviyanto, A. H. (2023). Pelatihan Pengenalan Teknologi Line Follower Robot Bagi Siswa-Siswi Sekolah Menengah Atas Regina Pacis Surakarta. Abdimas Altruis: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 6(2), 114–119. https://doi.org/10.24071/aa.v6i2.5229
Siti Chotimah, Fathoni Akhmad Ramdhani, M. B. P. A. (2019). Pengaruh Pendekatan Model-Eliciting Activities Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Matematik Siswa Smp Negeri Di Kota Cimahi. Journal On Education, 1(2), 68–77. https://jonedu.org/index.php/joe/issue/view/3
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Purnamawati, Muhammad Akil, Nuridayanti, Usman Mulbar, Hasanah Nur (Author)

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.